Pengaruh Pelayanan Reproduksi Terpadu terhadap Skrining Kanker Payudara pada Akseptor KB Hormonal
DOI:
https://doi.org/10.47134/inhis.v3i2.65Keywords:
Pelayanan Reproduksi Terpadu; Kanker Payudara ; KB Hormonal; SADANIS;Abstract
Latar Belakang: Pada tahun 2022, jumlah kasus baru kanker payudara mencapai 66.271 kasus (16,2%), data SADANIS di Kabupaten Lombok Barat tahun 2023 sebanyak 11.245 WUS dan curiga kanker sebanyak 14 kasus. Etiologi penyakit kanker payudara berhubungan dengan keadaan hormonal, salah satunya terdapat pada alat kontrasepsi hormonal sehingga diperlukan suatu inovasi pelayanan yaitu Pelayanan Kesehatan Reproduksi Terpadu Pelayanan Keluarga Berencana.Tujuan: mengetahui Pengaruh Pelayanan Kesehatan Reproduksi Terpadu pada Akseptor KB Hormonal terhadap Skrining Kanker Payudara di wilayah kerja Puskesmas Labuapi. Metode: Penelitian ini menggunakan rancangan penelitian yaitu Quasi Experimental dengan desain Non-Equivalent Control Group Design. Sampel yang diambil sebanyak 44 sampel, dibagi menjadi 2 kelompok kasus dan kontrol. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling. Uji analisis yang digunakan yaitu Chi Square. Hasil: analisa post test dengan uji statistik Chi Square, pada pengetauan diperoleh nilai signifikansi 0,038, analisa sikap diperoleh nilai signifikansi 0,022, analisis kesediaan diperoleh nilai signifikansi 0,038. Hasil analisis ketiga kategori diperoleh nilai signifikansi < 0,05 sehingga ada pengaruh Pelayanan Kesehatan Reproduksi Terpadu Pada Akseptor KB Hormonal terhadap Pengetahuan, Sikap, dan Kesediaan Skrining Kanker Payudara. Kesimpulan: terdapat Pengaruh Pelayanan Kesehatan Reproduksi Terpadu pada Akseptor KB Hormonal terhadap skrining kanker payudara
ABSTRACT
Background: In 2022, the number of new cases of breast cancer reached 66,271 cases (16.2%), SADANIS data in West Lombok Regency in 2023 is 11,245 WUS and suspected of cancer as many as 14 cases. The etiology of breast cancer is related to hormonal conditions, one of which is found in hormonal contraceptives. The problem solving is an integrated service innovation namely Reproductive Health Services combined with Family Planning Services. Purpose: To determine the effect of integrated reproductive health services on hormonal contraceptive acceptors on breast cancer screening in the Labuapi health center working area. Methods: The research design used Quasi Experimental with a Non-Equivalent Control Group Design. The samples were 44 hormonal birth control acceptors who were divided into 2 groups, case and control. The sampling technique uses purposive sampling and the analytics uses non parametrik Chi Squre. Results: the post test results, in the knowledge obtained a significance value of 0.038, the attitude obtained a significance value of 0.022, and the willingness obtained a significance value of 0.038. The three categories obtained a significance value of < 0.05 so conclude there was an effect of Integrated Reproductive Health Services on Hormonal Birth Control Acceptors on knowledge, attitudes and willingness to carry out breast cancer screening. Conclusion: There is an influence of Integrated Reproductive Health Services on Hormonal Birth Control Acceptors on breast cancer screening
Background: In 2022, the number of new cases of breast cancer reached 66,271 cases (16.2%), SADANIS data in West Lombok Regency in 2023 is 11,245 WUS and suspected of cancer as many as 14 cases. The etiology of breast cancer is related to hormonal conditions, one of which is found in hormonal contraceptives. The problem solving is an integrated service innovation namely Reproductive Health Services combined with Family Planning Services. Purpose: To determine the effect of integrated reproductive health services on hormonal contraceptive acceptors on breast cancer screening in the Labuapi health center working area. Methods: The research design used Quasi Experimental with a Non-Equivalent Control Group Design. The samples were 44 hormonal birth control acceptors who were divided into 2 groups, case and control. The sampling technique uses purposive sampling and the analytics uses non parametrik Chi Squre. Results: the post test results, in the knowledge obtained a significance value of 0.038, the attitude obtained a significance value of 0.022, and the willingness obtained a significance value of 0.038. The three categories obtained a significance value of < 0.05 so conclude there was an effect of Integrated Reproductive Health Services on Hormonal Birth Control Acceptors on knowledge, attitudes and willingness to carry out breast cancer screening. Conclusion: There is an influence of Integrated Reproductive Health Services on Hormonal Birth Control Acceptors on breast cancer screening
References
Azwar, Saifuddin. (2022). Sikap Manusia, Teori dan Pengukurannya Edisi ke -3. Pustaka Pelajar: Yogyakarta
Erawati, N. L. P. S., Somoyani, (2018). Penggunaan Media Video dan Lembar Balik Meningkatkan Perilaku Wanita Usia Subur di Desa Penarukan Kerambitan Tabanan dalam Melakukan Pemeriksaan SADARI…. The Journal Of Midwifery, 16(1).
Gobal Cancer Observatory. (2022). Cancer Today. WHO
Kemenkes RI. (2015). Buku Pedoman Pelayanan Kesehatan Reproduksi Terpadu di Tingkat Pelayanan Kesehatan Dasar" dan "Buku Petunjuk Teknis Pelaksanaan Pelayanan Kesehatan Reproduksi Terpadu di Tingkat Pelayanan Kesehatan Dasar. In Kementerian Kesehatan (Vol. 13, Issue 1).
Kemenkes RI. (2018). NOMOR HK.01.07/MENKES/414/2018 Tentang Pedoman Nasional Pelayanan Kedokteran Tata Laksana Kanker Payudara. Gender and Development, 120(1).
Kurniati, N., Wijayanto, W. P., Putri, R. H., & Sutrisno. (2021). Pengaruh Pendidikan Kesehatan: Kanker Payudara dengan Tingkat Pengetahuan dan Sikap Masyarakat. Wellness and Healthy Magazine, 3(August).
Lasari, H., Amalia, M., & Sarmila. (2021). Upaya Promosi dan Pencegahan Kanker Payudara Menggunakan Whatsapp Messenger. Higeia Journal of Public Health Research and Development, 5(2).
Lestari, I. S. (2016). Faktor Faktor yang Mempengaruhi Kesediaan WUS Dalam Melakukan Deteksi Dini Kanker serviks di Puskesmas Manahan Surakarta. Kemampuan Koneksi Matematis (Tinjauan Terhadap Pendekatan Pembelajaran Savi), 53(9).
Mato, R; Rasyid, H. (2014). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Efek Samping pada Pemakaian Alat Kontrasepsi Suntik Depo Provera di Puskesmas Sudiang Makassar. Jurnal Ilmiah Kesehatan Diagnosis, 5(2).
Mei Zumaro, E., Laksono, B., & Academy Bhakti Pertiwi Pemalang, M. (2019). The Effectiveness of Clinical Breast Examination (Sadanis) Application to Breast Self Examination (BSE) in Pemalang. Public Health Perspectives Journal, 4(1).
Nurhayati, S., Suwarni, L., & Otik Widyastutik. (2019). Faktor-faktor yang berhubungan dengan pemeriksaan payudara klinis (SADANIS) pada wus di Puskesmas Alianyang Pontianak. Jurnal Mahasiswa Dan Penelitian Kesehatan, 1(1).
Nurhidayati, I., Elsera, C., & Widayanti, D. (2018). PERILAKU WANITA USIA SUBUR (WUS) DALAM PARTISIPASI PROGRAM DETEKSI DINI KANKER PAYUDARA DENGAN PEMERIKSAAN PAYUDARA KLINIS (SADANIS) DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS JATINOM : STUDI FENOMENOLOGI. Jurnal Ilmu Keperawatan Komunitas, 1(1). https://doi.org/10.32584/jikk.v1i1.85
Purba, A. E. T., & Simanjuntak, E. H. (2019). Efektivitas Pendidikan Kesehatan Sadari terhadap Peningkatan Pengetahuan dan Sikap Wus tentang Deteksi Dini Kanker Payudara. Jurnal Bidan Komunitas, 2(3). https://doi.org/10.33085/jbk.v2i3.4476
Rosyidah, N. 2017. Hubungan Pengetahuan Mahasiswa Kebidanan Tingkat III Tentang SADARI dengan Frekuensi Melakukan SADARI. Jurnal Keperawatan & Kebidanan, Vol.6 No.2, hal. 21-28
Siskia, D., Putri, I. M., & Utami, F. S. (2023). LEVEL OF KNOWLEDGE, INFORMATION EXPOSURE AND HEALTH PERSONNEL SUPPORT RELATED TO CLINICAL BREAST EXAMINATION BEHAVIOR IN WOMEN IN BANTUL VILLAGE, BANTUL DISTRICT, YOGYAKARTA. In Jurnal Medikes (Media Informasi Kesehatan) (Vol. 10, Issue 1).
Sukmayenti, S., & Sari, N. (2019). ANALISIS DETERMINAN KANKER PAYUDARA PADA WANITADI RSUP DR. M.DJAMIL PADANG TAHUN 2018. Jurnal Kesehatan, 1. https://doi.org/10.23917/jk.v0i1.7668
Umiyati, W., Wardani, R. S., & Angraini, N. N. (2015). PERBEDAAN PENGETAHUAN DAN SIKAP WANITA USIA SUBUR TENTANG PRAKTIK SADARI (PEMERIKSAAN PAYUDARA SENDIRI) SEBELUM DAN SESUDAH …. Jurnal Kebidanan
Wantini, N. A., & Indrayani, N. (2018). Deteksi Dini Kanker Payudara Dengan Pemeriksaan Payudara Klinis (Sadanis) Pada Wanita Usia Subur Di Puskesmas Kalasan, Sleman, Diy. Angewandte Chemie International Edition, 6(11), 951–952.
Wawan A dan Dewi. (2019). Teori dan Pengukuran Pengetahuan, Sikap, dan Perilaku Manusia. Nuha Medika: Yogyakarta
Yuliani, M., Yusita, I., Stellata, A. G., Winengsih, E., & Valiani, C. (2023). Pemberian Pendidikan Kesehatan Dalam Upaya Peningkatan Pengetahuan Terhadap Deteksi Dini Kanker Payudara Pada Wanita Usia Subur (WUS). Jurnal Pengabdian Masyarakat Indonesia Maju, 4(02). https://doi.org/10.33221/jpmim.v4i02.2406
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Indonesian Health Issue

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.